Selasa, 03 November 2015

Studio Desa

Fasilitas Sosial, Fasilitas Pendidikan, dan Fasilitas Peribadatan
D
I
S
U
S
U
N

OLEH:
NAMA : DAVID P MARPAUNG ( 12.185.0001 )
MATA KULIAH : STUDIO DESA
DOSEN PEMBIMBING : Anthoni  V. Martadianta, ST.MT
JURUSAN : PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA

 





INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI TD. PARDEDE
T.A 2015-2016






KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya saya bisa menyelesaikan makalah yang berjudul Fasilitas Sosial, Fasilitas Pendidikan, dan Fasilitas Peribadatan  yang ada didaerah Desa Bandar Khalifah.
Saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang  telah membantu sehingga makalah ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat saya harapkan demi sempurnanya makalah ini.
Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua.TerimaKasih

Medan,  Juli 2015

Penyusun






















BAB I
PENDAHULUAN

1.1  Latar Belakang

Kita ketahui bahwa fasilitas sangat menunjang pembangunan, pengembangan dan pelayanan ( infrakstruktur ) di dalam suatu desa. Hal ini menunjukan kurangnya fasilitas – fasilitas yang ada desa  Bandar khalifah sehingga masyarakat mengalami kendala- kendala dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Fasilitas yang kurang di desa Bandar khalifah yaitu fasilitas pendidikan, fasilitas kesehatan, dan fasilitas sosial. fasilitas sosial adalah fasilitas yang diadakan oleh pemerintah ataupun pihak swasta yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat umum dalam lingkungan permukiman.contoh fasilitas sosial yang dibangun oleh pemerintah adalah puskesmas, klinik,sekolah, tempat ibadah, pasar, taman bermain, tempat olahraga, makam dan lain sebagainya. Yang harus dijaga dan dirawat dengan baik agar bisa selalu dimanfaatkan secara maksimal untuk jangka panjang. Warga masyarakat dapat saling bantu fasilitas sosial sendiri jika memang sangat diperlukan tanpa bergantung pada pemerintah. Fasiitas sosial buatan pemerintah yang di rusak orang- orang yang tidak bertanggung jawab akan merugikan masyarakat secara umum. Fasilitas sosial yang disediakan oleh pemerintah dibiayai oleh dana yang sebagian besar didapat dari pajak dan retribusi. Pajak dan retribusi dikumpulkan oleh pemerintah dari masyarakat, sehingga fasilitas umu dan fasilitas sosial merupakan memegang peranan penting bagi pertumbuhan aktivitas kota. Fasilitas merupakan aspek vital dalam kehidupan suatu desa, karena tanpa ketersediaan fasilitas yang cukup atau seimbang antara kebutuhan dengan pemenuhan dapat mengakibatkan terganggu aktivitas desa.


















1.2  Rumusan Masalah
Masalah yang akan dibahas di dalam penelitian ini adalah :

1.      Bagaimana gambaran umum fasilitas Pendidikan, fasilitas kesehatan, dan fasilitas sosial ( Masjid dan Gereja )
2.      Bagaimana fasilitas penyediaan sudah mencukupi di setiap dusun seperti fasilitas Pendidikan, Fasilitas Kesehatan dan fasilitas sosial ( Masjid dan gereja )
3.      Bagaimana cara pengembangan/pembangunan fasilitas pendidikan terutama
( Tingkat SMP dan SMA )

1.3 Tujuan
      Tujuan  yang akan di bahas di dalam Penelitian ini adalah :

1.      Supaya masyarakat mengetahui berapa banyak fasilitas- fasilitas  yang ada di desa Bandar khalifah
2.      Supaya masyarakat mengetahui tingkat pembangunan fasilitas – fasilitas akan dibutuhkan



























BAB II
KAJIAN TEORI
2.1 Pembahasan sarana
Sarana adalah fasilitas penunjang yang berfungsi untuk penyelenggaraan dan mengembangkan kehidupan ekonomi, sosial dan budaya.
2.1.1 Sarana Pendidikan
Pendidikan merupakan sarana dalam usaha mencerdaskan bangsa dan negara, menciptakan generasi muda dan sumber daya manusia yang siap pakai dalam pembangunan bangsa pada masa yang akan datang. Berhasilnya suatu pembangunan tidak terlepas dari tingkat pendidikan, di mana semakin maju tingkat pendidikan berarti akan membawa dampak yang positif bagi masa depan dalam berbagai ilmu kehidupan.

2.1.2 Sarana Kesehatan
Derajat kesehatan pada dasarnya dapat digunakan untuk mengukur peningkatan kualitas SDM yang ada. Masyarakat dengan pendidikan yang memadai, ditunjang dengan kesehatan yang baik, dapat menjadi aset pembangunan kota yang berkualitas
a.       Rumah Sakit Umum
Untuk Rumah Sakit Umum standrad pelayanan sebanyak 1(satu) unit untuk 240.000 jiwa penduduk pendukung, luas lahan adalah 86.400 m2, lokasi dipilih didaerah yang cukup tenang dengan radius merata dengan daerah yang dilayani.
b.      Puskesmas
Fungsi utama sarana ini adalah memberikan pelayanan dan pembinaan kepada penduduk dalam bidang kesehatan baik penyembuhan, pencegahan maupun pendidikan. Dengan Penduduk pendukung 30.000 jiwa/unit , luas lahan adalah 6.500 m2, lokasi sebaiknya berada pada pusat lingkungan bersama dengan pelayanan pemerintah, dengan radius maksimal 2.000 meter.
c.       Pustu
Unit pelayanan kesehatan yang sederhana dan berfungsi menunjang dan membantu melaksanakan kegiatan-kegiatan yang dilakukan puskesmas dalam ruang lingkup wilayah yang lebih kecil. Dengan Penduduk pendukung 6.000 jiwa, luas lahan adalah 500 m2, lokasi terletak ditengah-tengah permukiman, dengan radius maksimal 1.500 meter.












d.      Balai Pengobatan
Untuk jenis sarana kesehatan ini dalam standrad penduduk pendukung 3.000 jiwa, dengan luas lahan 300 m2. Lokasi terletak ditengah-tengah lingkungan permukiman, sedangkan radius pencapaian adalah maksimal 1.500 meter.

e.       BKIA/RS Bersalin
Fungsi utama dari sarana kesehatan ini adalah untuk melayani ibu-ibu sebelum pada waktu, dan sesudah melahirkan serta melayani anak-anak usia s.d 5 tahun dengan penduduk pendukung 10.000 jiwa, luas lahan adalah 1.500 m2, lokasi terletak ditengah-tengah permukiman, dengan radius maksimal 2.000 meter.
f.       Posyandu
Fungsi utama sarana ini adalah untuk melayani penduduk dalam bidang obat-obatan. Dengan jumlah penduduk pendukung 1.250 jiwa luas lahan 60 m2 lokasi terletak ditengah kelompok tetangga dengan radius pencapaian 500 m.
2.1.3 Sarana Peribadatan
Sarana peribadatan merupakan kehidupan unutk mengisi kebutuhan rohani yang perlu disediakan dilingkungan perumahan yang direncanakan selain sesuai peraturan yang ditetapkan dan sesuai dengan kebutuhan masyrakat yang bersangkutan. Jenis sarana peribadatan sangat tergantung pada kondisi setempat dengan memperhatikan struktur penduduk menurut agama yang dianut dan tata cara atau pola masyarakat setempat dalam menjalankan ibadah agamanya.
Standrad dalam perencanaan untuk sarana peribadatan sebagai berikut :
·         Mesjid, untuk penduduk pendukung 30.000 jiwa/unit dengan luas lahan 3.600 m2 dapat dijangkau dengan kendaraan uiimum.
·         Musholah, untuk penduduk pendukung 2500 jiwa/unit dengan luas lahan 600 m2  ditengah kelompok tetangga dapat merupakan bagian dari bangunan sarana lain.
·         Geraja, untuk penduduk pendukung 15000  jiwa/unit.Dengan radius pencapaian maksimal 300 m dari pusat permukiman.
















BAB III
ANALISA dan DATA
3.1 DATA
Kondisi Fisik
Yang disimpulkan dalam pemahaman kondisi fisik dasar wilayah perencanaan yaitu letak geografis dan batas administrasi, pola penggunaan lahan, klimatologi, hidrologi, aspek topografi/kemiringan lereng dan kondisi geologi/jenis tanah.

Batas Administrasi Dan Letak Geografis
            Desa Bandar Khalipah adalahkelurahan di kecamatanPercut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang dimana kelurahan bandar khalipah ini memiliki luas 883 ha/m2, Dimana Desa Bandar Khalipah ini memiliki 17 dusun. Dan secara administrative Desa bandar khalipah ini keseluruhanwilayahnya berbatasan dengan:
Ã…      Sebelah Utara              : Desa/ Kelurahan Bandar Setia/ Laut Dendang
Ã…      Sebelah Selatan           : Desa/ Kelurahan Tembung/ Bandar Klippa
Ã…      Sebelah Timur             : Desa/ Kelurahan Bandar Klippa
Ã…      Sebelah Barat : Desa/ Kelurahan Medan Estate

Kependudukan
Gambaran umum mengenai keadaan kependudukan Desa Bandar Khalipah yang dapat dilihat dari jumlah dan laju pertumbuhan penduduknya maupun distribusi dan kepadatan penduduk, jumlah penduduk menurut jenis kelamin, kelompok umur, agama dan suku serta jumlah penduduk menurut mata pencaharian.

3.1.1        Penduduk
            Penduduk merupakan faktor yang paling penting dalam sebuah wilayah, dimana dinamika kependudukan memiliki peranan yang sangat penting sebagai obyek maupun subyek dalam dinamika perkembangan suatu kawasan. Penduduk juga berperan penting dalam pembangunan mutlak dalam menunjang suatu keberhasilan pembangunan. Jumlah penduduk di kelurahan bandar khalipah yaitu sekitar 38.381 jiwa, dimana jumlah penduduk laki-laki yaitu sekitar 19.316 jiwa dan jumlah penduduk perempuan yaitu sekitar 19.065 jiwa.




Penduduk Menurut Kelompok Umur Dan Jenis Kelamin
            Komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin diketahui bahwa jumlah penduduk laki-laki lebih besar dari jumlah penduduk perempuan.









Table 3.1
Table jumlah penduduk menurut jenis kelamin dan Kelompok Umur di Desa Bandar Khalipah
Kelompok umur
Penduduk
Laki-laki
Perempuan
0-4
1.027
8.40
5-9
1.295
1.260
10-14
1.393
1.340
15-19
1.433
1.369
20-24
1.516
1.524
25-29
1.549
1.564
30-34
1.533
1.488
35-39
1.480
1.440
40-44
1.457
1.441
45-49
1.365
1.355
50-54
1.161
1.165
55-59
1.131
1.126
60-64
9.89
1.020
65-69
8.91
9.31
70-74
8.18
8.70
75+
3.15
3.40
Jumlah total
19.316
19.065

Dapat dilihat dari tabel jumlah penduduk menurut jenis kelamin dan kelompok umur diatas jumlah penduduk laki-laki merupakan jumlah penduduk yang paling banyak yaitu sekitar 19.316 jiwa.







Gambar 3.1

Fasilitas Pendidikan di desa bandar khalipah









sumber foto langsung
Gambar 3.2
Fasilitas kesehatan di desa Bandar khalifah




sumber foto langsung
Gambar 3.3
 Fasilitas Peribadatan di Desa Bandar Khalifah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjlUouPpTSMH_kONNJBWoX4350J6hqKYP4aOzJMbC-Jnabys6wQlsTW8YYQ-dOn0Z2FWTmGMgTDsn29xFvDpglNdm1-UvETMThFsckBYbWXE4eGjk6VQyPZQj7hq6pv82R-hwYrL_k5ooQK/s320/Foto+0157.jpg




Sumber foto langsung

KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Masjid Jamid Almuharam
Tempat Ibadah
Permanen
jln M yakub lubis
Umum
Dusun I
1 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun I
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun II
 ( kenanga )
1 Lantai


Paud/Tk
sarana Pendidikan
Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun II
 ( kenanga )
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Masjid Fasta BiQul khairat
Tempat Ibadah
Permanen
jln M yakub lubis
Umum
Dusun III ( Kamboja )
1 Lantai


Sekolah Dasar/ Swasta
sarana pendidikan
Permanen
jln M yakub lubis
Swasta
Dusun III ( Kamboja )
1 Lantai


Paud/Tk
sarana Pendidikan
Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun III ( Kamboja )
1 Lantai


Posyandu
sarana kesehatan
Semi Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun III ( Kamboja )
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Bidan Praktek Mandiri
sarana kesehatan
Permanen
jln M yakub lubis
Umum
Dusun IV ( Mawar )
1 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln M yakub lubis
Pemerintah
Dusun IV ( Mawar )
1 Lantai


Masjid Baituharman
Tempat Ibadah
Permanen
jln M yakub lubis
Umum
Dusun IV ( Mawar )
1 Lantai


KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
jln M yakub lubis
Umum
Dusun V ( Tanjung )
1 Lantai
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
Gg Dame
Umum
Dusun V ( Tanjung )
1 Lantai
Sekolah Dasar
sarana Pendidikan
Permanen
Gg Dame
Swasta
Dusun V ( Tanjung )
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
Gg family
Pemerintah
Dusun V ( Tanjung )
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Sekolah Madrasah
Sarana Pendidikan
Permanen
jln kutilang
Umum
Dusun VI
1 Lantai


Masjid  AL - Mizan
Tempat Ibadah
Permanen
jln balai desa
Umum
Dusun VI
1 Lantai
KODE
NO
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
jln balai desa
Umum
Dusun VI
1 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln merpati
Pemerintah
Dusun VI
1 Lantai


Sekolah Dasar/ Swasta
sarana Pendidikan
Permanen
jln merpati
Umum
Dusun VI
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
SD Negeri
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pendidikan
Pemerintah
Dusun VII
1 Lantai
Masjid AL –Tawwaabu
Tempat Ibadah
Permanen
jln Puskesmas
Umum
Dusun VII
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Pendidikan
Pemerintah
Dusun VII
1 Lantai
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
jln Pendidikan
Umum
Dusun VII
1 Lantai
Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pendidikan
Pemerintah
Dusun VII
1 Lantai
Sekolah  Dasar/ Swasta
sarana Pendidikan
Permanen
jln Puskesmas
Swasta
Dusun VII
2 Lantai



KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid AL- Huda
Tempat Ibadah
Permanen
jln Pendidikan
Umum
Dusun VIII
1 Lantai
Masjid  Ar-raudhah
Tempat Ibadah
Permanen
jln Pendidikan Griya
Umum
Dusun VIII
1 Lantai
Masjid Ar-Rahmad
Tempat Ibadah
Permanen
jln Pendidikan
Umum
Dusun VIII
1 Lantai
Paud/Tk Agung Persada
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pendidikan
Pemerintah
Dusun VIII
1 Lantai
Sekolah Dasar
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pendidikan
Umum
Dusun VIII
1 Lantai
sekolah Dasar
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pendidikan
Umum
Dusun VIII
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Pendidikan
Pemerintah
Dusun VIII
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid AL- Manar
Tempat Ibadah
Permanen
jln Masjid
Umum
Dusun IX
1 Lantai
Masjid  Mifatul Imam
Tempat Ibadah
Permanen
jln Masjid
Umum
Dusun IX
1 Lantai
Masjid Nurul Aman
Tempat Ibadah
Permanen
jln Masjid
Umum
Dusun IX
1 Lantai
Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Masjid
Pemerintah
Dusun IX
1 Lantai
Paud/Tk
sarana Pendidikan
Permanen
jln Masjid
Pemerintah
Dusun IX
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Masjid
Pemerintah
Dusun IX
1 Lantai







KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid  Al-Iklhlas
Tempat Ibadah
Permanen
Jln Bustaman
Umum
Dusun X
1 Lantai
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
Jln Bustaman
Umum
Dusun X
1 Lantai
Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
Jln Bustaman
Pemerintah
Dusun X
1 Lantai
Paud/Tk
sarana Pendidikan
Permanen
Jln Bustaman
Pemerintah
Dusun X
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
Jln Bustaman
Pemerintah
Dusun X
1 Lantai
SD Negeri
sarana Pendidikan
Permanen
jln Puskesmas
Pemerintah
Dusun X
1 Lantai
Puskesmas
Sarana Kesehatan
Permanen
jln Puskesmas
Pemerintah
Dusun X
2 Lantai
Musholah
Tempat Ibadah
Permanen
Jln Bustaman
Umum
Dusun X
1 Lantai
KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
Jln cempaka 
Umum
Dusun XI
1 Lantai
SD
Sarana Pendidikan
Permanen
 Jln nusantara
Pemerintah
Dusun XI
1 Lantai
Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
 Jln pringgan
Pemerintah
Dusun XI
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
 Jln pringgan
Pemerintah
Dusun XI
1 Lantai












KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
Masjid ATH thayyibah
Tempat Ibadah
Permanen
jln cempaka Turi
Umum
Dusun XII
1 Lantai
Masjid AL Taslim
Tempat Ibadah
Permanen
jln Kapuk
Umum
Dusun XII
1 Lantai
musholah As syuhrilah
Tempat Ibadah
Permanen
jln Kapuk
Umum
Dusun XII
1 Lantai
Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
jln Kapuk
Umum
Dusun XII
1 Lantai
Paud/Tk An- Nur
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Kapuk
Pemerintah
Dusun XII
1 Lantai
Paud/Tk
sarana Pendidikan
Permanen
Jln Kapuk
Pemerintah
Dusun XII
1 Lantai
Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Kapuk
Pemerintah
Dusun XII
1 Lantai







KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN
SD
sarana Pendidikan
Permanen
jln Persatuan
Pemerintah
Dusun XIII
1 Lantai
SD
sarana Pendidikan
Permanen
jln Persatuan
Pemerintah
Dusun XIII
1 Lantai
SD
sarana Pendidikan
Permanen
jln Persatuan
Pemerintah
Dusun XIII
1 Lantai
Gereja Pentakosta
Tempat Ibadah
Permanen
jln santan
Umum
Dusun XIII
1 Lantai
Gereja Pentakosta
Tempat Ibadah
Permanen
 jln santan
Umum
Dusun XIII
1 Lantai
Smp
sarana Pendidikan
Permanen
jln persatuan 
Pemerintah
Dusun XIII
2 Lantai




KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Musholah Al-ikhsan
Tempat Ibadah
Permanen
Gg seroja 17
Umum
Dusun XIV
1 Lantai


SD AL-Mukmin
Sarana Pendidikan
Permanen
Gg seroja 15
Yayasan
Dusun XIV
1 Lantai


Smp AL- Mukmin
Sarana Pendidikan
Permanen
Gg seroja 14
Yayasan
Dusun XIV
2 Lantai


SMA
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Benteng Hilir
Yayasan
Dusun XIV
2 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Benteng Hilir
Pemerintah
Dusun XIV
1 Lantai




KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Masjid
Tempat Ibadah
Permanen
jln Ismail Harun
Umum
Dusun XV
1 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Ismail Harun
Pemerintah
Dusun XV
1 Lantai


















KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Masjid Darul HaQ
Tempat Ibadah
Permanen
jln Benteng Hilir
Umum
Dusun XVI
1 Lantai


Masjid Syahiratul
Tempat Ibadah
Permanen
jln Benteng Hilir
Umum
Dusun XVI
1 Lantai


Posyandu
Sarana kesehatan
Semi Permanen
jln Benteng Hilir
Pemerintah
Dusun XVI
1 Lantai


Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Benteng Hilir
Pemerintah
Dusun XVI
1 Lantai







KODE
NO
NAMA FASILITAS
FUNGSI FASILITAS
KONSTRUKSI FASILITAS
LETAK FASILITAS
KEPEMILIKAN FASILITAS
NAMA DUSUN
TINGGI BANGUNAN


Masjid AL – Taubah
Tempat Ibadah
Permanen
jln Usman siddiq
Umum
Dusun XVII
1 Lantai


Masjid Taqwa
Tempat Ibadah
Permanen
jln Usman siddiq
Umum
Dusun XVII
1 Lantai


Masjid Baitul Ma'mur
Tempat Ibadah
Permanen
jln Usman siddiq
Umum
Dusun XVII
1 Lantai


Musholah Al –Ikhlas
Tempat Ibadah
Permanen
jln Bejo
Umum
Dusun XVII
1 Lantai


Paud/Tk
Sarana Pendidikan
Permanen
jln Pusaka
Pemerintah
Dusun XVII
1 Lantai


Posyandu
Sarana Kesehatan
Semi Permanen
jln Usman siddiq
Pemerintah
Dusun XVII
1 Lantai


Musholah AL- Muttaqien
Tempat Ibadah
Permanen
jln Bejo
Umum
Dusun XVII
1 Lantai
                        

Gambar 3.4

PETA PERSEBARAN FASILITAS DESA BANDAR KHALIFAH




3.2       Analisa

  Dari hasil penelitian lapangan jumlah fasilitas – fasilitas yang di desa Bandar khalifah di mana fasilitas – fasilitas tersebut belum memadai di setiap dusun..

Dusun I
  Fasilitas yang kurang di dusun I di mana fasilitas di dusun ini belum ada yaitu TK,SD,SMP, SMA, dan GEREJA .dapat di kategorikan di dusun I ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan  fasilitas yang belum memadai.
Dusun II
  Fasilitas yang kurang di dusun II SD,SMP,SMA,MASJID dan GEREJA.dapat di kategorikan di dusun II ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas yang belum memadai sehingga masyarakat kesulitan di dalam mendapatkan pendidikan dan peribadatan.
Dusun III
  Fasilitas yang kurang di dusun III SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun III ini masih kurang pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan ( gereja )
Dusun IV
  Fasilitas yang kurang di dusun IV PAUD ( TK ), SD,SMP,SMA dan GEREJA.Dapat di kategorikan di dusun IV ini masih kurang pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan sehingga masyarakat kesulitan di dalam mendapatkan ilmu pengetahuan
Dusun V
  Fasilitas yang kurang di dusun V yaitu Tk,SMP,SMA,GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun V ini masih kurang pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun VI
  Fasilitas yang kurang di dusun VI yaitu SMP,SMA, dan gereja. Dapat di kategorikan di dusun VI ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun VII
  Fasilitas yang kurang di dusun VII yaitu SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun VII ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun VIII
  Fasilitas yang kurang di dusun VIII yaitu SMP,SMA,dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun VIII ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun IX
  Fasilitas yang kurang di dusun IX yaitu SD,SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun IX ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun X
  Fasilitas yang kurang di dusun X yaitu SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun X ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan


Dusun XI
  Fasilitas yang kurang di dusun XI yaitu SMP,SMA,dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XI ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun XII
  Fasilitas yang kurang di dusun XII yaitu SD,SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XII ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun XIII
  Fasilitas yang kurang di dusun XIII yaitu  PAUD ( TK ), SMA,dan MASJID. Dapat di kategorikan di dusun XIII ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun XIV
  Fasilitas yang kurang di dusun XIV yaitu PAUD,MASJID,dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XIV ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas peribadatan.
Dusun XV
  Fasilitas yang kurang di dusun XV yaitu PAUD ( TK ),SD,SMP,SMA dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XV ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun XVI
  Fasilitas yang kurang di dusun XVI yaitu SD,SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XVI ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan
Dusun XVII
  Fasilitas yang kurang di dusun XVII yaitu SD,SMP,SMA, dan GEREJA. Dapat di kategorikan di dusun XVII ini masih kurangnya pembangunan dan pengembangan fasilitas pendidikan dan fasilitas peribadatan.


  Dari Dusun I – XVII  di mana setiap dusun harus memiliki sarana pendidikan,dan sarana kesehatan.di karenakan pendidikan perlu sekali untuk masa depan.dan setiap dusun harus memiliki sarana kesehatan perlu sekali sehingga masyarakat ketika sakit tidak harus pergi ke desa lain.oleh karena itu setiap dusun harus di benahi seperti sarana pendidikan dan kesehatan. Masyarakat di desa Bandar khalifah juga dominan ber agama islam di mana di setiap dusun ada didirikan masjid. Dan di desa Bandar khalifah hanya 2 bangunan gereja. Itu pun hanya di satu dusun. Selainnya di dusun lain sama sekali tidak ada bangunan gereja.oleh karena itu  masyarakat harus  menjaga fasiltas yang di berikan oleh pemerintah dan dirawat dengan baik agar bisa selalu dimanfaatkan secara maksimal untuk jangka panjang


BAB IV
RENCANA PENGEMBANGAN

4.1 Rencana Pengembangan
Sarana kesehatan di desa Bandar khalifah adalah untuk meningkatkan kemampuan dan mutu pelayanan kesehatan serta memperluas ruang lingkup dari pada jumlah penduduk yang dapat dilayani oleh sarana kesehatan.
1.      peningkatan sarana kesehatan yang sudah ada,seperti peningkatan jumlah paramedic atau relawan
2.      di setiap desa perlu adanya puskesmas dan poyandu pembantu.
3.      Mengadakan rehabilitasi dan perluasan sarana kesehatan serta meningkatkan mutu pelayanan.
4.      Menambah dan menyempurnakan alat-alat pelayanan kese­hatan seperti peralatan kedokteran, penyediaan obat-obatan, laboratorium, dan lain sebagainya.
5.      Meningkatkan effisiensi tenaga kesehatan yang telah ada dan menambah jumlah tenaga kesehatan untuk sejauh mungkin memenuhi kebutuhan.
6.      Meningkatkan effisiensi penggunaan dana yang tersedia untuk pembangunan di bidang kesehatan.

Sarana pendidikan di desa Bandar khalifah berdasarkan analisa masih kekurangan khususnya TK,SD, SMP dan SMA untuk itu maka perlu di rencanakan pembangunan saranan pendidikan ini dengan perioritas SD,SMP, dan SMA.karena di setiap dusun belum mempunyai bangunan sekolah SD,SMP, dan SMA.sarana pendidikan tingkat SMA dapat di manfaatkan SMA yang sudah ada di desa dusun XIV.
Sarana peribadatan di desa Bandar khalifah berdasarkan analisa masih kekurangan gereja di setiap dusun.ketersedian sarana peibadatan  telah menyebar si setiap dusun sehingga diasumsikan telah mencakupi.ini akan dipenuhi  berdasarkan kebutuhan masyarakat,yang selama ini dipenuhi dengan pola swadaya atau didanai oleh yayasan bahkan perorangan,arahan pengembangan sarana peribatan antara lain :
1.      Disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat.
2.      Penempatan sarana ini disarankan terletak di lingkungan permukiman
3.      Arahan kebutuhan lahan sarana peribadatan disesuaikan dengan jumlah jemaahny



BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan  

Dalam pembahasan di desa Bandar khalifah di mana masih kurangnya fasilitas pendidikan dan kesehatan.dimana di setiap hal nya tingkat SD,SMP,dan SMA.di di satu dusun hanya ada bangunan sekolah tingkat SMA.selainnya di setiap dusun belum ada didirikan bangunan Tingkat SMA.dan dominannya masyarakat di desa Bandar khalifah beragama islam.sehingga setiap dusun selalu ada didirikan bangunan masjid dan musholah.sedangkan bangunan gereja hanya 2 dan sarana kesehatan juga masih sedikit seperti halnya puskesmas hanya 1.di mana sarana kesehatan perlu sekali supaya masyarakat ketika sakit atau melahirkan tidak harus ke desa lain.

5.2 Saran
           
            Menurut hasil penelitian diperlukan kebijakan pemerintah daerah desa Bandar khalifah dalam membangun dan mengembangkan fasilitas yang belum di bangun seperti halnya bangunan sekolah di tingkat SMP dan SMA.di mana pemerintah harus lebih perihatin.walaupun di setiap dusun belum di bangun Tingkat SMP dan SMA menimal dibangun 10 dusun bangunan sekolah tingkat SMP dan SMA.sehingga masyarakat tidak kesulitan dalam mencapai cita cita di masa depannya dan terhadap masyarakat marilah kita menjaga dan merawat fasilitas – fasilitas yang di berikan oleh pemerintah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar